Minggu, 02 Januari 2011

Pengertian Teorema Superposisi, Thevenin dan Norton

1. Teorema Superposisi :
Arus yang melalui atau tegangan pada sebuah elemen dalam sebuah jaringan linear dua arah yang memiliki beberapa sumber sama dengan jumlah aljabar arus atau tegangan yang dihasilkan secara terpisah oleh masing-masing sumber.




2. Teorema Thevenin ini menyatakan :
Sembarang jaringan listrik dua arah linear yang memiliki duaterminal (a-b) dapat diganti dengan sebuah rangkaian setara yang berisi sebuah sumber tegangan dan sebuah tahanan yang dipasang seri dengan sumber tegangan tersebut.



3. Teorema Norton menyatakan :
Sembarang jaringan dc linear dua arah yang memiliki dua terminal dapat diganti dengan sebuah rangkaian setara yang berisi sebuah sumber arus dan sebuah tahanan yang dipasang paralel dengan sumber arus tersebut.

2 komentar:

  1. Thanks Bwt Postingan Yang Bermanfaat...
    Visit My Blog : lautanilmumahasiswasttpln.blogspot.com
    :-) :-) :-)

    BalasHapus
  2. How to register at Betway Casino, India | JTM Hub
    If you haven't 통영 출장샵 checked out 이천 출장마사지 Betway's mobile sportsbook app, it's definitely one 충청북도 출장샵 of the most reputable in 예스 벳 India and 김해 출장안마 this guide will tell you all you need to know.

    BalasHapus

:10 :11 ;12 ;13 :14 ;15 :16 :17 :18 :19 :20 :21 :22 :23 :24 :25 :26 :27 :28 :29 :30 :31 :32